Membuat Masak Enak Bubur Wijen Hitam / Black sesame soup (tongsui)

Resep Makanan untuk Sarapan
Index | Contact | Copyright | DMCA | Privacy-Policy

Bubur Wijen Hitam / Black sesame soup (tongsui).

Bubur Wijen Hitam / Black sesame soup (tongsui) Kamu bisa cook Bubur Wijen Hitam / Black sesame soup (tongsui) using 5 ingredients and 5 langkah. Begini caranya achieve it.

Beberapa bahan untuk membuat Bubur Wijen Hitam / Black sesame soup (tongsui) antaralain :

  1. Sediakan 1/4 cup of beras rendam dlm air panas 1-4 jam, tiriskan.
  2. Siapakan 1/4 cup of wijen hitam yg sudah disangrai.
  3. Sediakan 1 cup of susu atau susu kedelai.
  4. Siapakan 4 sdm of gula pasir atau secukupnya gula batu.
  5. Siapakan of ukuran cup dan cup yg dipakai dlm resep ini adalah cup beras.

Berikut Cara Membuat Bubur Wijen Hitam / Black sesame soup (tongsui) Sampai Jadi

  1. Blender beras sampai betul betul halus, sambil ditambahkan 3/4 cup air ke dalam blender. Ini harus benar benar hancur berasnya. Karena kalau masih berbentuk beras, nanti susah menghaluskannya. Sisihkan beras yg sdh halus.
  2. Blender wijen hitam, dan tambahkan air 1/4 cup ke dalam blender untuk memudahkan proses. Blender wijen sampai halus/ bubuk.
  3. Campurkan beras dan wijen dalam blender, lalu tambahkan air 1/2 cup.
  4. Panaskan panci dan masukkan seluruh campuran, masukkan gula dan aduk sampai mendidih dan matang.
  5. Sajikan panas atau dingin dengan tambahan susu. Sebenernya lebih enak lg kalo dicemplungin ronde kacang 😭😭.